Next Post

WAGUB TINJAU TEMPAT PENGOLAHAN IKAN DI PELABUHAN PERIKANAN BASTIONG

75493e40-5ae7-4da3-9d38-db4e86d880fc

Ternate- Istanafm.com. Wakil Gubernur Maluku Utara Sarbin Sehe didampingi Kepala Badan Karantina RI yang diwakili oleh Teguh Direktur Pengawasan bersama rombongan, pada Jumat 25/04/2025 melakukan kunjungan kerja ke Pelabuhan Perikanan Nusantara IV Bastiong.

Wakil Gubernur Sarbin Sehe langsung melakukan pemeriksaan di tempat Pengelolaan Ikan Tuna di Kompleks Perikanan Nusantara IV Bastiong.

Dari hasil kunjungan tersebut Tempat Pengelolaan Ikan Tuna yang ada di kompleks Perikanan Nusantara IV Bastiong Ternate, sangat aman untuk dikonsumsi. Selain Ikannya segar Tempat Penampunga juga dilengkapi dengan alat pendingin yang canggih jelas salah satu sumber di kompleks Perikanan Nusantara yang tidak mau namanya dipublikasikan.

Ditempat terpisah Wakil Gubernur Maluku Utara saat dihubungi Istanafm.com untuk mengkonfirmasikan terkait Potensi Perikanan MalukuUtara, yang belum dikelola secara baik, namun Wakil Gubernur dibatasi dengan waktu Sholat Jumat, sehingga tidak dapat dikonfirmasi. (Jaja On).

ISTANA FM

ISTANA FM

Related posts

Newsletter

Jangan sampai ketinggalan informasi! Masukkan email Anda dan dapatkan update atas setiap berita terbaru di Istana FM!

ban11