Next Post
Home » Maluku Utara » Puluhan Peserta Gerak Jalan Tumbang dan Masuk RS

Puluhan Peserta Gerak Jalan Tumbang dan Masuk RS

IMG-20230813-WA0040

TERNATE ISTANAFM – Sejumlah Siswa dan warga yang mengikuti Lomba Gerak Jalan tingkat SMA dan Umum di Kota Ternate dalam rangka memeriahkan HUT RI yang Ke-78 tahun 2023 terpaksa dilarikan ke Rumah Sakit.
Pasalnya, puluhan peserta lomba gerak jalan itu mengalami kelelahan sehingga jatuh pingsan dan dilarikan ke Rumah Sakit, bahkan ada yang dibawa ke Instalasi Gawat Darurat (IGD) untuk perawat cepat.
Nuningyanti Hasan, tenaga medis di IGD RS Darma Ibu. menjelaskan, pasien peserta Gerak jalan semua didominasi penyakit Asam Lambung.
Selain itu, puluhan peserta yang jatuh pingsan dan kondisinya masih bisa ditangani oleh Tim Medis di halaman Kantor Walikota Ternate.
Dari hasil pantauan wartawan Istana Fm di Kantor Walikota Ternate, terlihat Panitia telah menyediakan lima mobil Ambulans untuk membawa peserta yang kondisinya lemah ke Rumah Sakit. (Jaja 0n).-

Avatar

Aby

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Newsletter

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.

ban11

Recent News

Gelora Kieraha Bakal Direhab